SISTEM INFORMASI REKAM MEDIS GUNA MEMPEMUDAH DALAM PEMBUATAN LAPORAN RIWAYAT PASIEN PADA PUSKESMAS KEBONDALEM BANYUWANGI
Puskesmas Kebondalem Banyuwangi merupakan sebuah puskesmas yang dijalankan oleh petugas bidang kesehatan di Kebondalem Banyuwangi, yang bergerak pada kesehatan mesyarakat sekitar. Ketelitian dalam pencatatan rekam medis setiap pasien sangat di perlukan untuk menganalisis riwayat pasien karena rekam medis tersebut digunakan untuk menganalisis pemeriksaan selanjutnya.
Pada Tugas Akhir ini solusi yang diberikan adalah dengan sistem informasi rekam medis guna mempermudah dalam pembuatan laporan. Karena dengan adanya sistem informasi ini, setiap pemeriksaan bisa langsung di proses sehingga proses pembuatan laporan akan lebih cepat dan lebih akurat.
01-1945 | 01-1945 | My Library (01) | Tersedia - No Loan |
Tidak tersedia versi lain