Sistem Informasi Akademik Berbasis WEB Menggunakan Metode MVC Pada Universitas Patimura Ambon Indonesia.
Sistem informasi akademik berbasis web menggunakan metode MVC pada Universitas Pattimura Ambon Indonesia. Metode penelitian yang digunakan adalah metode analisis dan metode perancangan. Metode analisis dilakukan dengan cara melakukan survei data. Metode perancangan dilakukan dengan cara membuat Context Diagram, Data Flow Diagram(DFD), perancangan tampilan layar dan basis data. Hasil yang dicapai adalah sebuah website akademik online. Kesimpulan dari hasil penelitian ini adalah harapan dapat meningkatkan pelayanan akademik pada Universitas Pattimura Ambon Indonesia.
Permasalahan akademik yang masih dijumpai saat ini seperti proses input data mahasiswa dan data-data lain oleh pihak akademik, proses pengambilan matakuliah oleh mahasiswa, serta pihak akademik yang kesulitan dalam mencetak KHS untuk setiap mahasiswa.
Berdasarkan permasalahan diatas, maka penulis menganggap perlu membahas tentang "SISTEM INFOMASI AKADEMIK BARBASIS WEB MRNGGUNAKAN METODE MVC PADA UNIVERSITAS PATTIMURA AMBION INDONESIA".
01-2064 | 01-2064 | My Library (01) | Tersedia - No Loan |
Tidak tersedia versi lain