Sistem Penunjang Keputusan Pemilihan Jurusan Perguruan Tinggi Menggunakan Teori Psikologi Rothwell Interest Blank (RMIB)
Di jaman yang sudah modern ini banyak sekali cara untuk mempermudah segala hal. Terutama pada tes psikologi yang masih menggunakan cara manual , maka di perlukan sebuah alat , aplikasi atau sistem yang mampu mempermudah dalam melakukan tes psikologi.
Dalam pengembangan Aplikasi ini berbasis web dan menggunakan teori psikologi yang sebenarnya dan berdasar pada teori Rothwell Miller Interest Blank.Aplikasi ini di tujukan pada pengelola jasa tes psikologi dan pengguna tes psikologi demi membantu kelancaran dalam melakukan tes dan keakuratan data. Tujuan akhir bagi pengguna yang melakukan tes adalah mendapatkan sebuah keputusan yang berdasarkan hasil daripada tes aplikasi ini dalam memilih jurusan.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain