Sistem Informasi Akademi Berbasis Web pada PKBI-LPM UM Guna Mempermudah Penjadwalan dan Pengambilan Mata Kuliah
Hal yang melatarbelakangi Tugas Akhir ini adalah membahas tentang pembuatan Sistem Informasi Akademik pada PKBI LPM UM. Adapun permasalahan yang ada yaitu PKBI selama ini dalam proses akademik seperti pendataan berbagai data penting, penjadwalan dan pengambilan mata kuliah masih dilakukan dengan cara yang kurang efisien.
Sehubungan dengan itu, maka perlu di buat suatu Sistem Informasi Akademik yang sesuai agar dapat memecahkan permasalahan pada PKBI LPM UM tersebut, sehingga proses pendataan berbagai data penting, proses penjadwalan, dan proses pengambilan mata kuliah dapat menjadi lebih efisien.
Dari sistem yang sudah dibuat bisa mengatasi kekurangan yang ada di PKBI, mempermudah penjadwalan dan pengambilan mata kuliah, serta memudahkan melihat jadwal.
01 2047 | 01 2047 | My Library (01) | Tersedia - No Loan |
Tidak tersedia versi lain